Esai Media Sosial ( Rafeyfa Maheswari )

 M E D I A   S O S I A L


Media Sosial

     Menurut UNESCO masnyarakat indonesia sangat aktif menggunakan media sosial, media sosial di artikan sebagai alat komunikasi sosial adalah jaringan online yaang memfasilitasi interaksi sosial dalam komunitas global, menurut Davis media sosial telah memungkinkan individu dan organi sasi untuk mebuat dan ikut serta dalam berbagi konten baru, media sosial memungkinkan kita untuk ikut serta dalam jejaring sosial misal dengan keluarga, teman ,dan orang lain dengan mudah.

 

 Dampak Positif dan Negatif 

    Apabila kalian dapat menggunakan media sosial secara bijak banyak manfaat dari media sosial salah satu contohnya adalah sebagai media pemasaran, juga pengguna internet dapat berkomunikasi dan melakukan pertukaran data dengan cepat dan mudah dan dapat memperoleh informasi baru. 

 Namun media sosial dapat mengandung potensi besarnya resiko penyebaran konten negatif, penyalah gunaan teknologi dan penggunaan konten ilegal, maka sebagai pengguna yang bijak kamu harus menguasai literasi digital agar bisa memilih konten yang baik dan bermanfaat dalam media sosial.

 

   Etika Menggunakan Media Sosial

         Di dalam media sosial etika sangat penting, etika di dalam media sosialadalah         perilaku yang membantu pengguna untuk berinteraksi dalam menggunakan              media sosial, yaitu

  1. berbagi informasi yang benar 
  2. menjaga kehormatan kepada pengguna media sosial
  3. menghormati privasi dalam media sosial
  4. berbagi pengetahuan kepada pengguna media soasial yang lain
  5. memilih kata kata yang bijak
  6. jangan melakukan pelanggaran hukum         

      

    Cara Mencegah Penyebaran Hoaks

               Diera digital sekarang banyak sekali penyebaran hoaks bahkan sangat                      gampang kita temui contoh dalam berita di internet untuk mencegak                            penyebaran kita harus melakukan yaitu

  1. memeriksa sumber yang di cantumkan
  2. cermati alamat situs
  3. periksa fakta 
  4. cek keaslian gambar atau vidio yang di cantumkan
  5. hindari penyebaran tanpa verifikasi
  6. tingkatkan edukasi dan kesadaran
  7. keritis dan analitis dalam membaca suatu informasi




Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mariposa